🦑 Jelaskan Fungsi Musik Sebagai Media Ekspresi
Sebagai Media Berekspresi. Fungsi musik yang utama adalah sebagai sarana ekspresi diri. Musik menjadi media yang pas untuk mengungkapkan ekspresi yang ada dalam diri manusia lewat sebuah karya seni musik. Lewat alunan nada dan lirik lagu, musisi bisa mengekspresikan gagasannya dalam bentuk musik.
Ciri-ciri Musik Tradisional. Secara umum, ciri-ciri musik tradisional adalah sebagai berikut: 1. Ide musik baik vokal dan penggunaan alatnya ditularkan secara langsung atau dihafalkan, dan tidak tertulis. 2. Turun-temurun yang diwariskan dari generasi ke generasi selanjutnya. 3.Kecapi Ricik, Alat Musik Tradisional yang Memiliki Fungsi Selain Sebagai Alat Musik Every Story Matters, Kompasiana dalam Lensa Perkembangan dan Tantangan Media Massa, Menurut Ahli Komunikasi McQuail Pentingnya Musik dalam Video Game1. Musik Modern 2. Musik Tradisional Jakarta - Seni musik merupakan seni yang menggabungkan suara vokal dan instrumental untuk keindahan maupun bentuk ekspresi emosional. Saat ini musik bisa didengar dan ada di mana-mana, dan hampir disukai oleh semua orang. Secara umum, saat ini salah satu fungsi musik adalah sebagai media hiburan bagi manusia. Akan tetapi, ada beberapa fungsi lain dari musik bagi kehidupan masyarakat, selain sebagai hiburan. 1. Fungsi pengungkapan emosional Disini musik berfungsi sebagai suatu media bagi seseorang untuk mengungkapkan perasaan atau emosinya. Dengan kata lain si pemain dapat mengungkapkan perasaan atau emosinya nelalui musik. 2. Fungsi penghayatan estetis Musik merupakan suatu karya seni. ekpresi dalam musik adalah ungkapan pikiran dan perasaan yang mencakup tempo, dinamika, warna nada,serta gaya. Dalam menyanyi kadang kita menemukan lagu yang dinyanyikan dengan lambat,sedang,cepat bahkan cepat sekali. Inilah yang dinamakan tempo dalam lagu yaitu perubahan kecepatan lagu. .